Analisis Strategi Pemasaran pada Produk Keripik Ikan Bawis (Siganus Canaliculatus) di UMKM Saputra Snack Kecamatan Bontang Utara Kota Bontang
DOI:
https://doi.org/10.30595/pspfs.v8i.1474Keywords:
Kedelai, Ikan Bawis, Bauran Pemasaran, Kota BontangAbstract
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui strategi pemasaran dengan Bauran Pemasaran 4P (Produk,Harga,Tempat, Promosi). Penelitian ini dilaksanakan sejak Juni 2024 sampai Oktober 2024 di UMKM Saputra Snack Kecamatan Bontang Utara Kota Bontang. Metode analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bauran pemasaran dengan 4P (Product, Price, Promotion, dan Place) di UMKM Saputra Snack memproduksi keripik ikan Bawis dengan mempertahankan kualitas ikan yang segar dan proses produksi yang menggunakan sarana dan prasarana yang lengkap. Proses produksi melibatkan pembersihan, pemotongan, pencucian, penggorengan, dan pengemasan. Harga keripik ini ditetapkan berdasarkan analisis pasar dengan harga Rp. 20. 000 per kemasan 80 gram. Promosi dilakukan melalui media sosial seperti Whatsapp, Instagram, Facebook, dan Tiktok, serta dari mulut ke mulut.
References
Afiani, L., Lubis, N., & Wijayanto, A. (2014).Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Keputusan Pembelian
Produk Multilevel Marketing (Studi Pada PT. Sinar Nusa Indonesia di Kota Semarang). Diponegor
Askar, H. (2023). Marketing Mix Benih Ikan Mas (Cyprinus Carpio) Di Balai Benih Ikan (Bbi) Kalola Kabupaten Wajo Marketing Mix Of Carp Seed (Cyprinus Carpio) At Fish Seed Center (BBI) Kalola, Wajo District. Technopreneur Fisheries Journal, 1(1), 20–26. Https://E-Jurnal.Nobel.Ac.Id/Index.Php/Tf
Febrianti, E., Rahma, F. A., Filjanah, H., Alfiansyah, R., & Salma, Z. S. (2024). Analisis Strategi Pemasaran Produk Olahan Hasil Perikanan Pada Umkm Olahan Ikan Tuna Bu Hirto (Analysis of Marketing Strategy for Processed Fishery Products in MSMEs Processed Tuna Fish, Bu Hirto). 2(1), 583–591
Hariawan, F., Nashrudin Latif, Christina Menuk Sri Handayani, & Evita Purnaningrum. (2020). Pelatihan Aspek Marketing Mix Pada Pelaku Usaha Bonggolan di Desa Pengulu Kecamatan Sidayu Kabupaten Gresik. Ekobis Abdimas?: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 26–31. Https://Doi.Org/10.36456/Ekobisabdimas.1.1.26-31.2337
Idris, M. I., Purnamasari, E., & Ningsih, E. S. (2023). Bauran Pemasaran (Marketing Mix) Pada Usaha Mikro Kecil Menengah (Umkm) Crab Food Mc Di Kelurahan Teluk Lerong Ulu Kota Samarinda Kalimantan Timur. Jurnal Ilmiah Manajemen, Bisnis Dan Kewirausahaan, 3(2), 262–280. https://doi.org/10.55606/jurimbik.v3i2.519
Kotler, P, 2005. Manajemen Pemasaran. Jakarta: CV Ryama Widy
Onibala, C., Andaki, J. A., Rarung, L. K., Manoppo, V. E., & Dien, C. R. (2022). Bauran Pemasaran Pada Berbagai Produk Perikanan Tangkap Di Desa Bulutui Kecamatan Likupang Barat Kabupaten Minahasa Utara. Akulturasi: Jurnal Ilmiah Agrobisnis Perikanan, 10(1), 14-24.
Rahmadian, Y., & Fathurrohman, Y. E. (2023). Bauran Pemasaran (Marketing Mix 4P) Rumah Ikan Dewa pada CV. Inyong Bing di Desa Karang Tengah, Kecamatan Cilongok, Kabupaten Banyumas. Proceedings Series on Physical & Formal Sciences, 5, 51–57. https://doi.org/10.30595/pspfs.v5i.703
Ristyanadi, B., DJ, Y. R., Sustyorini, E. N., & Khoiroh, N. (2022). Analisis Bauran Pemasaran Usaha Garam
Prisma di Desa Sedayulawas. Grouper, 13(1), 100–107. https://doi.org/10.30736/grouper.v13i1.122
Sugiyono. 2012. Memahami Penelitan Kuantitatif, Alfabeta, Bandung.
Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta. Tingga, C. P., & Geno, Z. A. P. (2021). Segmentasi Dan Target Pasar Produk Umkm Sektor Perikanan Melalui Strategi Bauran Pemasaran Di Kota Kupang. Jurnal Bahari Papadak, 2(2), 72-75.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Proceedings Series on Physical & Formal Sciences

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.