Analisis Pendapatan dan Kelayakan Usaha Gula Aren di Kecamatan Sumowono Kabupaten Semarang

Authors

  • Dwi Andaryogi Universitas Wahid Hasyim
  • Shofia Nur Awami Universitas Wahid Hasyim
  • Hilmi Arija Fachhriyan Universitas Wahid Hasyim
  • Endah Subekti Universitas Wahid Hasyim

DOI:

https://doi.org/10.30595/pspfs.v4i.507

Keywords:

Pendapatan, Gula Aren, Biaya, R/C ratio

Abstract

Desa Pledokan merupakan salah satu desa di Kecamatan Sumowono Kabupaten Semarang yang mempunyai prospek dalam pengembangan usaha pengolahan gula aren. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui besarnya biaya, penerimaan, pendapatan usaha pengolahan gula aren dalam satu minggu periode produksi serta nilai BEP dan kelayakan usaha berdasarkan nilai R/C. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif serta metode penentuan lokasi menggunakan purposive sampling. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Rata-rata total biaya produksi yang dikeluarkan adalah sebesar Rp.119.811,-, rata-rata total penerimaan sebesar Rp.567.857,- serta rata-rata pendapatan sebesar Rp.448.046,- per satu minggu periode produksi. BEP unit usaha gula aren sebesar 5,99 kg serta BEP harga sebesar Rp.4.220,-. Nilai R/C pada usaha pengolahan gula aren dalam satu minggu produksi sebesar 4,7.

References

Awami, S.N., dan Wahyuningsih, S. (2015). Analisis Nilai Tambah Pengolahan Gula Merah Aren dan Faktor-Faktor yang mempengaruhinya (Kasus Pengrajin Gula Merah Aren Di Kabupaten Kendal). Jurnal Ilmiah ESAI Volume 9, No.1, Januari.

Baharuddin., Muin, M., dan Bandaso, H. (2007). Pemanfaatan Nira Aren (Arenga pinnata Merr) Sebagai Bahan Pembuatan Gula Putih Kristal. Jurnal Perennial. 3(2); Hal: 40-43.

BPS Kabupaten Semarang. 2020. Kabupaten Semarang Dalam Angka. Kabupaten Semarang.

BPS. (2018). Produksi Tanaman Perkebunan Menurut Kabupaten/Kota dan Jenis Tanaman di Provinsi Jawa Tengah (ton). Badan Pusat Statistik BPS Kabupaten Semarang.

Faza, A.L., Wahyuningsih, S., Awami, S.N., dan Sasongko, L.A. (2021). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Produksi Gula Kelapa Skala Rumah Tangga. Proceedings Series on Physical & Formal Sciences, Vol. 2 Prosiding Seminar Nasional Fakultas Pertanian dan Perikanan. Hal. 282-287.

Heryani, H. (2016). Keutamaan Gula Aren & Strategi Pengembangan Produk. Lambung Mangkurat University Press. Banjarmasin.

Mugiono, Marwanti, S, dan Awami, S.N. (2014). Analisis Pendapatan Usaha Gula Merah Kelapa (Studi Kasus Di Desa Medono Kecamatan Kaliwiro Kabupaten Wonosobo). Jurnal Mediagro. Vol 10. No. 2: Hal. 22-31.

Radam, R.R., dan Rezekiah, A.A. (2015). Pengolahan Gula Aren (Arrenga pinnata Merr) Di Desa Banua Hanyar Kabupaten Hulu Sungai Tengah. Jurnal Hutan Tropis. Vol. 3 No. 3 November; Hal: 267-276.

Ritabulan., Irundu, D., dan Sarwanto. (2021). Kelayakan Usaha Gula Merah Aren (Arenga pinnata Merr.) oleh Masyarakat Di Desa Betteng Kabupaten Majene. Pangale Journal of Forestry and Environment. Vol 1 No 1. Juni: Hal. 1-8.

Saleh, Y. (2014). Analisis Pendapatan Usaha Pengrajin Gula Aren di Desa Tulo’a Kecamatan Bulango Utara Kabupaten Bone Bolango. Jurnal Perspektif Pembiayaan dan Pembangunan Daerah. 1(4). Universitas Negeri Gorontalo.

Soekartawi. (2016). Analisis Usaha Tani. Universitas Indonesia Press. Jakarta.

Suratiyah, K. (2006). Ilmu Usaha Tani. Jakarta: Penebar Swadaya.

Widyawati, N. (2011). Sukses Investasi Masa Depan dengan Bertanam Pohon Aren. Yogyakarta: Lily Publisher.

Yulihartika, R.D. (2019). Analisis Usaha Pengolahan Gula Merah Aren Dengan Metode Profitability Rasio Di Desa Air Meles Atas Kecamatan Selupu Rejang Kabupaten Rejang Lebong Provinsi Bengkulu. Jurnal Ekonomi Pertanian dan Agribisnis (JEPA) Vol 3, No: 1 (2019): Hal. 162-169.

Downloads

Published

2022-11-28

How to Cite

Andaryogi, D., Awami, S. N., Fachhriyan, H. A., & Subekti, E. (2022). Analisis Pendapatan dan Kelayakan Usaha Gula Aren di Kecamatan Sumowono Kabupaten Semarang. Proceedings Series on Physical & Formal Sciences, 4, 226–231. https://doi.org/10.30595/pspfs.v4i.507