Determinasi Kreativitas, Inovasi Produk dan Orientasi Kewirausahaan Terhadap Kinerja IKM Anyaman Bambu

Penulis

  • Indri Murniawaty Universitas Negeri Semarang
  • Evita Khofifah Universitas Negeri Semarang
  • Nina Farliana Universitas Negeri Semarang
  • Ahmad Sehabuddin Universitas Negeri Semarang

DOI:

https://doi.org/10.30595/pssh.v10i.677

Kata Kunci:

Kreativitas, Inovasi Produk, Orientasi Kewirausahaan, Kinerja IKM

Abstrak

Kinerja industri yang rendah sering dihadapi oleh sebuah industri, penyebabnya dipengaruhi oleh kreativitas dan inovasi. Perusahaan harus mampu merancang strategi yang tepat, salah satunya meningkatkan orientasi kewirausahaan yang merupakan tugas penting bagi suatu industri. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kreativitas produk, inovasi produk, dan orientasi kewirausahaan terhadap kinerja IKM anyaman bambu di Kabupaten Kudus. Populasi penelitian adalah IKM anyaman bambu di Kudus, sampel sebanyak 86 IKM. Metode sampel acak wilayah (cluster random sampling) digunakan dalam teknik pengambilan sampel dengan menggunakan pendekatan probability sampling. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner sebanyak 47 item pernyataan. Metode analisis data menggunakan analisis deskriptif statistik dan SEM-PLS dengan software WarpPLS 7.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kinerja IKM, kreativitas produk, inovasi produk, dan orientasi kewirausahaan dalam kategori tinggi. Kreativitas produk, inovasi produk, dan orientasi kewirausahaan berpengaruh terhadap kinerja IKM. Saran untuk meningkatkan kinerja IKM adalah mampu mengembangkan dan meningkatkan kemampuan dalam menginovasi produk, menghasilkan produk dan kualitas yang tahan lama, dan melakukan alternatif terobosan lain. Bagi pemerintah disarankan untuk mendorong pemilik IKM agar meningkatkan kinerjanya melalui upaya pengambilan keputusan terkait dengan kreativitas produk, inovasi produk, dan orientasi kewirausahaan.

Referensi

E. Febriansyah, “Pengaruh Kreativitas dan Inovasi Terhadap Kinerja Usaha UKM Tenun Motif Renda Kota Bima,” Jurnal Ekonomi Manajemen Perbankan (JEMPER), vol. 2, no. 2, pp. 58–64, 2020, doi: https://doi.org/10.32897/jemper.v2i2.375.

I. Permana, “PENGARUH INOVASI DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KINERJA BISNIS USAHA KECIL MENENGAH MAKANAN SIAP SAJI D’BESTO,” Jurnal Pengembangan Wiraswasta, vol. 19, no. 2, pp. 97–104, 2018, doi: http://dx.doi.org/10.33370/jpw.v19i2.129.

R. D. Kurniasari, “Pengaruh Inovasi Produk, Kreativitas Produk, dan Kualitas Produk Terhadap Keunggulan Bersaing (Studi Kasus Pada Kerajinan Enceng Gondok ‘AKAR,’” Jurnal Manajemen Bisnis Indonesia (JMBI), vol. 7, no. 5, pp. 467–477, 2018.

I. Y. Sari, “Pengaruh orientasi kewirausahaan dan inovasi produk terhadap kinerja ukm kota makassar,” (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar), 2016.

N. N. K. Medhika, N. G. A. J., Giantari, I. G. A. K., & Yasa, “Peran Keunggulan Bersaing Dalam Memediasi Orientasi Pasar Dan Orientasi Kewirausahaan Dengan Kinerja UKM,” INOBIS: Jurnal Inovasi Bisnis dan Manajemen Indonesia, vol. 1, no. 2, pp. 183–195, 2018.

A. Ningsih, S., Wirahadi, A., & Fontanella, “Analisis penerapan anggaran berbasis kinerja dengan konsep money follow program dalam perencanaan dan penganggaran kota padang,” Akuntansi Dan Manajemen, vol. 13, no. 1, pp. 1–16, 2018, doi: https://doi.org/10.30630/jam.v13i1.28.

S. Nurlita, “Efektivitas Kinerja Pemerintahan Desa Dalam Mewujudkan Visi Misi Kepala Desa Di Desa Jaya Kecamatan Kuantan Tengah Kabupaten Kuantan Singingi,” JUHANPERAK, vol. 4, no. 1, pp. 1167–1186, 2023.

A. Kausari, “Pengaruh Kepemilikan Keluarga Terhadap Kinerja Perusahaan Dengan Mempertimbangkan Strategi Bisnis Sebagai Variabel Pemoderasi Pada Industri Makanan Dan Minuman Di Bursa Efek Indonesia,” (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta), 2014.

E. A. Kalil, K., & Aenurohman, “Dampak kreativitas dan inovasi produk terhadap kinerja UKM di kota Semarang,” Jurnal Penelitian Humaniora, vol. 21, no. 1, pp. 69–77, 2020, doi: https://doi.org/10.23917/humaniora.v21i1.8581.

I. Edison, E., Anwar, Y., & Komariyah, Manajemen Sumber Daya Manusia: Strategi dan perubahan dalam rangka meningkatkan kinerja pegawai dan organisasi. Bandung: Alfabeta, 2017.

A. Hendriyanto, “Analisis pengaruh jaringan usaha dan inovasi terhadap kinerja UMKM,” Jurnal Ilmu Manajemen dan Akuntansi Terapan (JIMAT), vol. 6, no. 1, pp. 44–49, 2015.

P. N. Huda, I. U., Karsudjono, A., & Maharani, “Pengaruh Orientasi Kewirausahaan dan Inovasi Produk Terhadap Kinerja Usaha Kecil Menengah dengan Variabel Intervening Keunggulan Bersaing (Studi Pada UKM di Banjarmasin),” Jurnal Mitra Manajemen, vol. 4, no. 3, pp. 392–407, 2020, doi: https://doi.org/10.52160/ejmm.v4i3.359.

J. H. Cho, Y. H., & Lee, “Entrepreneurial orientation, entrepreneurial education and performance,” Asia Pacific Journal of Innovation and Entrepreneurship, vol. 12, no. 2, pp. 124–134, 2018, doi: https://doi.org/10.1108/APJIE-05-2018-0028.

P. Rodríguez-Gutiérrez, M. J., Moreno, P., & Tejada, “Entrepreneurial orientation and performance of SMEs in the services industry,” Journal of Organizational Change Management, vol. 28, no. 20, pp. 194–212, 2015, doi: https://doi.org/10.1108/JOCM-01-2015-0020.

U. Aliyu, I., Duste, A. Y., Mallo, M. J., & Usman, “Mediating Role of Interaction Orientation on the Relationship between Strategic Orientation and Small Medium Enterprises Performance in North-East Nigeria,” European Journal of Business and Management Research, vol. 7, no. 6, pp. 93–101, 2022, doi: https://doi.org/10.24018/ejbmr.2022.7.6.1706.

J. Barney, Firm resources and sustained competitive advantage. In International Business Strategy, Routledge., 2015.

C. M. Hitt, M. A., Xu, K., & Carnes, “Resource based theory in operations management research,” Journal of operations management, vol. 41, pp. 77–94, 2016, doi: https://doi.org/10.1016/j.jom.2015.11.002.

S. Hartini, “Hubungan orientasi pasar, strategi bersaing, kewirausahaan korporasi dan kinerja perusahaan,” EKUITAS (Jurnal Ekonomi dan Keuangan), vol. 17, no. 1, pp. 39–53, 2013, doi: https://doi.org/10.24034/j25485024.y2013.v17.i1.257.

D. Aribawa, “Pengaruh literasi keuangan terhadap kinerja dan keberlangsungan UMKM di Jawa Tengah,” Jurnal Siasat Bisnis, vol. 20, no. 1, pp. 1–13, 2016, doi: https://doi.org/10.20885/jsb.vol20.iss1.art1.

D. Putri, C. F., Nugroho, I., & Purnomo, “Performance measurement of SMEs of Malang Batik as a result of local wisdom with balanced scorecard Publishing.,” in In IOP Conference Series: Materials Science and Engineering, 2019, p. Vol. 505, No. 1, 012022.

L. Sondakh, O., Christiananta, B., & Ellitan, “Measuring Organizational Performance: A Case Study of Food Industry SMEs in Surabaya–Indonesia,” International Journal of scientific research and management (IJSRM), vol. 5, no. 12, pp. 7681–7689, 2017.

H. Rahmi, R., Nelly, N., Nailufar, F., Ritonga, Z., & Safri, “Analysis Of Competitive Advantage in an Effort to Improve Product Creativity and Product Innovation for Honda Motorcycles,” Jurnal Ekonomi, vol. 11, no. 03, pp. 532–543, 2022.

A. Kravchenko, N. A., Kuznetsova, S. A., Yusupova, A., Jithendranathan, T., Lundsten, L. L., & Shemyakin, “A comparative study of regional innovdhative entrepreneurship in Russia and the United States,” Journal of Small Business and Enterprise Development, vol. 22, no. 1, pp. 63–81, 2015, doi: https://doi.org/10.1108/JSBED-09-2011-0009.

N. Fatimah, S., & Azlina, “Pengaruh teknologi informasi dan inovasi terhadap kinerja usaha kecil dan menengah (UKM) (Studi pada UKM berbasis online di Kota Dumai),” Riset Akuntansi Dan Perbankan, vol. 15, no. 1, pp. 444–459, 2021.

S. Suwinardi, “Profesionalisme dalam bekerja,” Orbith: Majalah Ilmiah Pengembangan Rekayasa dan Sosial, vol. 13, no. 2, pp. 81–85, 2017.

A. P. Anjaningrum, W. D., & Sidi, “Pengaruh Orientasi Pasar, Inovasi Dan Kreativitas Produk Terhadap Kinerja Industri Kreatif Untuk Mencapai Keunggulan Bersaing,” Jurnal Ilmiah Bisnis Dan Ekonomi Asia, vol. 12, no. 2, pp. 30–47, 2018, doi: https://doi.org/10.32812/jibeka.v12i2.22.

A. Utaminingsih, “Pengaruh orientasi pasar, inovasi, dan kreativitas strategi pemasaran terhadap kinerja pemasaran pada UKM kerajinan rotan di desa Teluk Wetan, Welahan, Jepara,” Media ekonomi dan manajemen, vol. 31, no. 2, pp. 77–87, 2016, doi: http://dx.doi.org/10.24856/mem.v31i2.411.

A. P. Anjaningrum, W. D., & Sidi, “Kreatifitas dan inovasi produk industri kreatif,” in In Conference on Innovation and Application of Science and Technology (CIASTECH), 2018, p. Vol. 1, No. 1, pp. 61–70.

S. Wardoyo, P., Rusdianti, E., & Purwantini, “Pengaruh orientasi kewirausahaan terhadap strategi usaha dan kinerja bisnis UMKM di Desa Ujung-Ujung, Kec. Pabelan, Kab Semarang,” Sustainable Competitive Advantage (SCA), vol. 5, no. 1, pp. 1–19, 2015.

M. Sulaeman, “Pengaruh orientasi kewirausahaan, orientasi pasar, dan inovasi produk terhadap kinerja pemasaran (studi pada industri tahu di Sentra Industri Tahu Kota Banjar),” Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis Dan Inovasi, vol. 2, no. 1, pp. 154–166, 2018, doi: https://doi.org/10.25139/jai.v2i1.909.

Diterbitkan

2023-07-24

Cara Mengutip

Murniawaty, I., Khofifah, E., Farliana, N., & Sehabuddin, A. (2023). Determinasi Kreativitas, Inovasi Produk dan Orientasi Kewirausahaan Terhadap Kinerja IKM Anyaman Bambu. Proceedings Series on Social Sciences & Humanities, 10, 93–105. https://doi.org/10.30595/pssh.v10i.677